Sudah banyak usulan masyarakat pengguna jasa transportasi umum, termasuk usulan Menteri PKP Maruarar Sirait (Ara) agar KRL Ekspres segera "dihidupkan kembali" mengingat sangat membantu pekerja bisa cepat sampai kantor dan kembali ke rumahnya dengan efisien dan nyaman. Dulu KRL Ekspres pernah ada rute Bekasi-Jakarta dan Bogor-Jakarta pp dengan tarif Rp 10.000 ternyata banyak peminatnya, karena waktu tempuh lebih cepat dan kenyamanan penumpang lebih terjamin. Dan fasilitas KRL Ekspres merupakan pilihan konsumen yang merasa membutuhkan waktu lebih cepat sampai di tujuan. Mengapa PT KAI dan Ditjen Perkeretaapian Kemenhub lamban sekali mengantisipasi kebutuhan konsumen yang cukup besar itu?
Ahmad Djunaedi, Bekasi Barat
Setiap hari kami menyaksikan rute perjalanan KRL CommuterLine yang sangat mubazir, karena menambah kapasitas kepadatan penumpang di stasiun transit Manggarai.…
Rencana Gubernur Jawa Barat Kang Dedy Mulyadi akan "menyekolahkan" anak-anak nakal ke barak militer patut diapresiasi di tengah maraknya kondisi…
Gubernur Jawa Barat Kang Dedy Mulyadi yang saat ini pionir pembebasan tunggakan dan denda pajak kendaraan bermotor sejak 2024…
Sudah banyak usulan masyarakat pengguna jasa transportasi umum, termasuk usulan Menteri PKP Maruarar Sirait (Ara) agar KRL Ekspres segera "dihidupkan…
Setiap hari kami menyaksikan rute perjalanan KRL CommuterLine yang sangat mubazir, karena menambah kapasitas kepadatan penumpang di stasiun transit Manggarai.…
Rencana Gubernur Jawa Barat Kang Dedy Mulyadi akan "menyekolahkan" anak-anak nakal ke barak militer patut diapresiasi di tengah maraknya kondisi…