Bekasi Fajar Siap Tingkatkan Ekspor

PT Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk (BEST), perusahaan yang membangun kawasan industrial MM 2100, kini memasuki usia ke-25 tahun dan memiliki harapan besar yaitu meningkatkan ekspor di kawasan tersebut yang sudah lama dijalankan. 

Presiden Direktur Bekasi Industrial Estate Yoshihiro Kobi mengatakan, untuk meningkatkan ekspor di kawasan industrial maka cara yang dilakukan adalah tenant yang ada di kawasan industrial MM 2100 harus ditingkatkan kembali volume ekspornya. Langkah itu diperkirakan bisa meningkatkan devisa negara, khususnya memberi sentimen positif bagi ekonomi Indonesia."Tenant di sini mengekspor semua produknya. Dari total produksinya, ada sebanyak 50 persen yang lakukan ekspor," jelasnya, di Jakarta, kemarin.
Bekasi Industrial Estate sudah beroperasi sejak 1990‎. Pada awalnya, Bekasi Industrial Estate menapakkan kaki di kawasan industrial MM 2100 yang memiliki lahan seluas 250 hektare (ha). Namun, seiring perkembangan yang beigtu cepat maka luas lahan dari kawasan ini menjadi seluas 1.800 ha.

Tercatat, semua tenant yang ada ‎di kawasan industrial MM 2100 sebanyak 350 perusahaan. Total produksi dari semua tenant yang ada mencapai Rp70 triliun. Paling tidak sebanyak Rp40 triliun dihasilkan dari ekspor."Dari awal kita inginkan tenant yang ingin produknya di ekspor. Jadi yang ekspor banyak di sini," jelas dia. (bani)

 

BERITA TERKAIT

Laba Bersih BFI Finance Menyusut 28,9%

Di kuartal pertama 2024, PT BFI Finance Indonesia Tbk (BFIN) mencatatkan laba bersih Rp361,46 miliar atau turun 28,9% dibanding priode…

MPX Logistics Bagi Dividen Final Rp3 Miliar

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT MPX Logistics International Tbk. (MPXL) memutuskan pembagian dividen final Rp3 miliar dan perombakan…

Hartadinata Targetkan Pendapatan Naik 48%

Tahun ini, PT Hartadinata Abadi Tbk. (HRTA) menargetkan pertumbuhan pendapatan sebesar 48% Rp18,9 triliun dan laba bersih tumbuh 39,34% menjadi…

BERITA LAINNYA DI

Laba Bersih BFI Finance Menyusut 28,9%

Di kuartal pertama 2024, PT BFI Finance Indonesia Tbk (BFIN) mencatatkan laba bersih Rp361,46 miliar atau turun 28,9% dibanding priode…

MPX Logistics Bagi Dividen Final Rp3 Miliar

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT MPX Logistics International Tbk. (MPXL) memutuskan pembagian dividen final Rp3 miliar dan perombakan…

Hartadinata Targetkan Pendapatan Naik 48%

Tahun ini, PT Hartadinata Abadi Tbk. (HRTA) menargetkan pertumbuhan pendapatan sebesar 48% Rp18,9 triliun dan laba bersih tumbuh 39,34% menjadi…