Jalan Rusak dan Banyak Bangunan di Saluran Air

 

Kondisi Jl. Kebon Jeruk 18 Yang Rusak dan Banyak Bangunan di Atas Saluran Air
LAPORAN:
Yth. Dinas Pekerjaan Umum, 
Kepada Yth. Pemprov DKI Jakarta,
Saya lapor mengenai Jl. Kebon Jeruk 18 (letaknya persis di samping Hotel Stadium yang sudah ditutup), daerah Hayam Wuruk, Jakarta Barat, bahwa di jalan tersebut hingga saat ini masih belum juga diperbaiki selain jalanannya rusak parah dan penuh lubang, juga di kiri dan kanan jalan dipenuhi oleh puluhan kios yang berdiri di pinggir jalan. Bahkan jalanannya pun terlihat tidak beraturan dan kumuh, ada bangunan yang berdiri di atas selokan air. Padahal saya sudah sering menyampaikan aduan mengenai jalan yang rusak parah sejak awal tahun 2013, namun hingga saat ini sudah memasuki akhir tahun 2015 tidak pernah ada tindaklanjut perbaikan jalan yang rusak parah. Mohon segera ditindaklanjuti masalah ini, terima kasih. 

 

 

Saya ingin memberitahukan mengenai Jl. Kebon Jeruk 18 (letaknya persis di samping Hotel Stadium yang sudah ditutup), daerah Hayam Wuruk, Jakarta Barat, bahwa di jalan tersebut hingga saat ini masih belum juga diperbaiki selain jalanannya rusak parah dan penuh lubang, juga di kiri dan kanan jalan dipenuhi oleh puluhan kios yang berdiri di pinggir jalan.

Bahkan jalanannya pun terlihat tidak beraturan dan kumuh, ada bangunan yang berdiri di atas selokan air. Padahal saya sudah sering menyampaikan aduan mengenai jalan yang rusak parah sejak awal tahun 2013, namun hingga saat ini sudah memasuki akhir tahun 2015 tidak pernah ada tindaklanjut perbaikan jalan yang rusak parah. Mohon segera ditindaklanjuti masalah ini, terima kasih. 

Akmal, Jakarta Barat

BERITA TERKAIT

Kenapa Eskalator Rusak Terus?

Kami rasanya tak habis berpikir, kondisi eskalator di stasiun Bekasi khususnya di lantai bawah dekat parkiran mobil sering rusak? Diperbaiki…

Jaga Persaudaraan di NKRI

Sidang MK sudah selesai dan KPU sudah memutuskan Prabowo-Gibran resmi menjadi Presiden RI periode 2024-29. Artinya, masyarakat di kalangan bawah…

Wabah DBD di Jabodetabek?

Saat ini banyak RS di wilayah Jabodetabek kebanjiran pasien DBD baik dewasa maupun anak-anak. Apakah benar saat ini terjadi wabah…

BERITA LAINNYA DI

Kenapa Eskalator Rusak Terus?

Kami rasanya tak habis berpikir, kondisi eskalator di stasiun Bekasi khususnya di lantai bawah dekat parkiran mobil sering rusak? Diperbaiki…

Jaga Persaudaraan di NKRI

Sidang MK sudah selesai dan KPU sudah memutuskan Prabowo-Gibran resmi menjadi Presiden RI periode 2024-29. Artinya, masyarakat di kalangan bawah…

Wabah DBD di Jabodetabek?

Saat ini banyak RS di wilayah Jabodetabek kebanjiran pasien DBD baik dewasa maupun anak-anak. Apakah benar saat ini terjadi wabah…