Seminar dan Diskusi Wawasan Kebangsaan Siswa SMA-SMK Se-Kota Sukabumi

 

 

Wawasan kebangsaan sangat penting ditanamkan sejak dini, karena dapat memelihara kesinambungan perjalanan kehidupan bangsa. Terlebih bagi bangsa Indonesia yang amat heterogen, yang terdiri dari berbagai suku bangsa, agama dan adat istiadat, sangat penting dibangun kesadaran dan komitmen, untuk merasa satu, yakni satu tanah air, satu bahasa, satu bangsa dan satu cita-cita.

Walikota Sukabumi H.M.Muslikh Abdussyukur mengatakan itu, saat membuka  kegiatan seminar dan diskusi wawasan kebangsaan bagi pelajar tingkat  SMA dan SMK se Kota Sukabumi, Rabu (21/9).  Kegiatan seminar terselenggara  diprakarsai  Kantor Kesatuan Bangsa,Politik dan Linmas Kota Sukabumi. 

Sedang Kepala Kantor Kesatuan Bangsa, Politik dan Linmas Kota Sukabumi,  H. Bude Daryana, menjelaskan, acara seminar akan berangsung dua, adapun  maksud  dan tujuannya, agar setiap komponen bangsa, khususnya para pelajar SMA, SMK dan MA di Kota Sukabumi, senantiasa dapat membangkitkan kesadaran berbangsa dan bernegara, di tengah-tengah kehidupan bermasyarakat.

BERITA TERKAIT

PHE ONWJ Raih 3 Penghargaan Dalam Ajang Global CSR and ESG Awards 2024

NERACA Jakarta - Atas komitmen menginisiasi program pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan lingkungan hidup yang sustain, PHE ONWJ sabet tiga penghargaan…

Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

NERACA Jakarta – PNM hadir pada forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group (APEC SMEWG), ajang yang menjadi…

Raih Award Pembangunan Ekonomi Daerah 2024: - Kota Depok Terbaik Indonesia Turunkan Kemiskinan

NERACA Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memasuki usia hari jadinya ke-25 pada 27 April 2024, kembali meraih prestasi spektakuler…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

PHE ONWJ Raih 3 Penghargaan Dalam Ajang Global CSR and ESG Awards 2024

NERACA Jakarta - Atas komitmen menginisiasi program pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan lingkungan hidup yang sustain, PHE ONWJ sabet tiga penghargaan…

Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

NERACA Jakarta – PNM hadir pada forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group (APEC SMEWG), ajang yang menjadi…

Raih Award Pembangunan Ekonomi Daerah 2024: - Kota Depok Terbaik Indonesia Turunkan Kemiskinan

NERACA Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memasuki usia hari jadinya ke-25 pada 27 April 2024, kembali meraih prestasi spektakuler…