Arogansi PT KAI

 

Pada  25 dan 26 September . PT KAI kembali melakukan intimidasi ke warga RW 01 Manggarai, Jakarta Selatan, dengan memberikan surat somasi ( teguran hukum ) ke semua warga ( sudah kami terima sekitar 70 surat ) , Inti surat somasi tersebut  a.l. meminta warga segera melakukan ikatan hukum dengan membuat kontrak sewa baru.   Jika sampai 30 September 2014 tidak dilakukan Ikatan Kontrak Sewa baru maka PT KAI akan melakukan pengosongan.

Sikap dan penilaian kami terhadap kondisi tersebut,     PT KAI adalah BUMN yang Arogan dan Tidak Ber-Etika, sehingga kami sependapat dan mendukung Hakim PTUN yg menegur keras PT KAI dalam sidang perdana 25 Sept. 2014, agar PT KAI menghormati hukum.

 PT KAI adalah BUMN yang tidak mempunyai azas pemerintahan yang baik, terbukti dengan perbedaan prosedur yang dilakukan antara 12 warga dan Selain 12 Warga ini. Bukti lainnya setiap surat yg keluar menggunakan nomer dan penandatanganan pejabat yang berbeda beda, apakah ini dilakukan untuk saling lempar tanggung jawab antar sesama pejabat di PT KAI ?

 

Warga Manggarai RW 01

BERITA TERKAIT

Kenapa Eskalator Rusak Terus?

Kami rasanya tak habis berpikir, kondisi eskalator di stasiun Bekasi khususnya di lantai bawah dekat parkiran mobil sering rusak? Diperbaiki…

Jaga Persaudaraan di NKRI

Sidang MK sudah selesai dan KPU sudah memutuskan Prabowo-Gibran resmi menjadi Presiden RI periode 2024-29. Artinya, masyarakat di kalangan bawah…

Wabah DBD di Jabodetabek?

Saat ini banyak RS di wilayah Jabodetabek kebanjiran pasien DBD baik dewasa maupun anak-anak. Apakah benar saat ini terjadi wabah…

BERITA LAINNYA DI

Kenapa Eskalator Rusak Terus?

Kami rasanya tak habis berpikir, kondisi eskalator di stasiun Bekasi khususnya di lantai bawah dekat parkiran mobil sering rusak? Diperbaiki…

Jaga Persaudaraan di NKRI

Sidang MK sudah selesai dan KPU sudah memutuskan Prabowo-Gibran resmi menjadi Presiden RI periode 2024-29. Artinya, masyarakat di kalangan bawah…

Wabah DBD di Jabodetabek?

Saat ini banyak RS di wilayah Jabodetabek kebanjiran pasien DBD baik dewasa maupun anak-anak. Apakah benar saat ini terjadi wabah…