Tengah Dalam Pembahasan, Dua Raperda Dinilai Untungkan Peran UKM

 



Dalam rangka pembahasan 10 Raperda yang diajukan oleh pihak Pemprov. Jabar, dua Raperda dinilai menguntungkan peran UKM. Kedua Raperda tersebut, masing-masing Raperda tentang Dana Bergulir untuk UKM dan Lembaga Penjamin Kredit Daerah (LKPD). Hal itu diungkapkan Anggota Pansus D, Helmi Attamimi  kepada Neraca, Selasa  (5/7) lalu.

Menurut Helmi, untuk Raperda tentang LKPD dinilai akan memberikan manfaat untuk UKM karena lembaga tersebut yang nantinya berbentuk BUMD akan berperan memberikan jaminan kepada UKM kepada bank, sehingga LKPD akan bertanggung jawab menyelesaikan masalah tatkala ada kredit macet di UKM yang meminjam dana dari bank. 

Dari peran tersebut, LKPD mempunyai konsekuensi akan menanggung beban hutang dari kredit macet UKM. Untuk menekan atau mengurangi dampak negatif akibat hal tersebut, dalam Raperda yang mengatur tentang LKPD, sebaiknya ada pasal yang memuat isi LKPD diberikan tugas tambahan yaitu membimbing dan membina UKM agar usaha yang dikelola UKM ada dalam kondisi baik. Untuk pola pendanaannya, sebaiknya mempergunakan dua pola yaitu pola syariah dan konvensional.

BERITA TERKAIT

PHE ONWJ Raih 3 Penghargaan Dalam Ajang Global CSR and ESG Awards 2024

NERACA Jakarta - Atas komitmen menginisiasi program pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan lingkungan hidup yang sustain, PHE ONWJ sabet tiga penghargaan…

Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

NERACA Jakarta – PNM hadir pada forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group (APEC SMEWG), ajang yang menjadi…

Raih Award Pembangunan Ekonomi Daerah 2024: - Kota Depok Terbaik Indonesia Turunkan Kemiskinan

NERACA Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memasuki usia hari jadinya ke-25 pada 27 April 2024, kembali meraih prestasi spektakuler…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

PHE ONWJ Raih 3 Penghargaan Dalam Ajang Global CSR and ESG Awards 2024

NERACA Jakarta - Atas komitmen menginisiasi program pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan lingkungan hidup yang sustain, PHE ONWJ sabet tiga penghargaan…

Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

NERACA Jakarta – PNM hadir pada forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group (APEC SMEWG), ajang yang menjadi…

Raih Award Pembangunan Ekonomi Daerah 2024: - Kota Depok Terbaik Indonesia Turunkan Kemiskinan

NERACA Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memasuki usia hari jadinya ke-25 pada 27 April 2024, kembali meraih prestasi spektakuler…