BEI Suspensi Saham Sumber Energi Andalan

Otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI) memutuskan untuk menghentikan sementara (suspend) perdagangan saham PT Sumber Energi Andalan Tbk (ITMA) mulai sesi pertama perdagangan Kamis  kemarin.

Informasi tersebut disampaikan BEI dalam siaran persnya di Jakarta, Kamis (25/4). Kata Kadiv. Pengawasan Transaksi BEI, Irvan Susandy, penghentian sementara perdagangan saham ITMA akan dilakukan dipasar reguler dan pasar tunai.

Irvan menuturkan, adanya peningkatan harga kumulatif yang signifikan pada saham ITMA sebesar Rp11.575 atau 497,85% dari harga penutupan Rp2.325 pada tanggal 11 April 2013 menjadi Rp13.900 pada tanggal 24 April 2013 yang membuat saham ITMA terkena suspensi. Seperti diketahui, sebelumnya BEI telah mengawasi transaksi perdagangan saham ITMA terkait hal tersebut diatas pada tanggal 18 April 2013 lalu. (bani)

 

BERITA TERKAIT

Indika Energy Raih Proyek dari ExxonMobil

Di kuartal pertama 2024, PT Indika Energy Tbk (INDY) meraih proyek jangka panjang dari PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (Exxon). Perseroan…

Laba Bersih Indah Kiat Terkoreksi 52,04%

Emiten produsen kertas, PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (INKP) mencatatkan laba bersih US$ 411,46 juta pada tahun 2023…

Laba Bersih Erajaya Swasembada Turun 20,44%

Sepanjang tahun 2023, PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) mencatat pereolehan laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk…

BERITA LAINNYA DI

Indika Energy Raih Proyek dari ExxonMobil

Di kuartal pertama 2024, PT Indika Energy Tbk (INDY) meraih proyek jangka panjang dari PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (Exxon). Perseroan…

Laba Bersih Indah Kiat Terkoreksi 52,04%

Emiten produsen kertas, PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (INKP) mencatatkan laba bersih US$ 411,46 juta pada tahun 2023…

Laba Bersih Erajaya Swasembada Turun 20,44%

Sepanjang tahun 2023, PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) mencatat pereolehan laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk…