MESIN GUN

Mesin Gun, merupakan film aksi dan drama yang dirilis pada 23 September 2011 di New York dan Los Angels. Film yang menceritakan tentang aksi kekerasan yang melibatkan anak-anak menjadi korban akibat peperangan terjadi di benua Afrika, benar-benar sangat menegangkan dan penuh dengan dramatisasi membuat film terlihat lebih nyata.

Film yang ditaburi oleh berbagai bintang aktris dan aktor kawakan seperti Gerard Butler, Michelle Monagan, Kathy Baker, Madeline Carrol, Michael Shannon, Souleymane Sy Savane membuat aksi laga mereka lebih menarik. Masing-masing memerankan lakonnya sangat memukau, karena benar-benar menyatu dengan karakter yang di mainkan dalam film ini.

Gerard Butler memerankan Sam Childers adalah seorang mantan pengedar, pemakai obat-obatan terlarang dan hidupnya  penuh dengan kehidupan sebagai kriminal. Akan tetapi suatu ketika Sam tergugah hantinya ketika meilihat kondisi yang sangat memilukan pada anak-anak ketika terjadi perang di Sudan. Akhirnya Sam menjadi penolong bagi ratusan anak-anak korban perang yang terjadi di benua Afrika, Sudan.

Lalu Sam mendirikan organisasi untuk menyelamatkan anak-anak dari korban perang dan kekerasan. Organisasi ini seperti para malaikat yang menyelamatkan anak-anak dari derita peperangan dan kekerasan yang berada di Afrika Timur. Sam akan membawa film ini menjadi sebuah ajakan kepada semua orang untuk membantu anak-anak Sudan atas konflik yang terjadi didunia nyata. Film ini menambah heroik karena aksi-aksi penyelamatan dan bantuan terhadap anak-anak. Belum lagi adegan yang diperankan oleh bintang ternama yang mengisi Mesin Gun ini, menambah warna yang lebih nyata.

BERITA TERKAIT

Love The Coopers: Kejutan untuk Klan Cooper

Film komedi barat berjudul “Love The Coopers” ini merupakan film yang berceritakan mengenai empat generasi dari klan Cooper yang datang…

Wujudkan Impian dengan Zikir 99 Asmaul Husna

Menurut etimologi,  Asmaul Husna berasal dari kata Al Asma dan Al Husna, yang artinya nama-nama yang indah. Secara istilah Asmaul…

Pride and Prejudice and Zombies

Pride and Prejudice and Zombies adalah salah satu film horor arahan arahan sutradara Burr Steers yang rilis di awal tahun…

BERITA LAINNYA DI

Love The Coopers: Kejutan untuk Klan Cooper

Film komedi barat berjudul “Love The Coopers” ini merupakan film yang berceritakan mengenai empat generasi dari klan Cooper yang datang…

Wujudkan Impian dengan Zikir 99 Asmaul Husna

Menurut etimologi,  Asmaul Husna berasal dari kata Al Asma dan Al Husna, yang artinya nama-nama yang indah. Secara istilah Asmaul…

Pride and Prejudice and Zombies

Pride and Prejudice and Zombies adalah salah satu film horor arahan arahan sutradara Burr Steers yang rilis di awal tahun…