Payah, Sistem Komunikasi BPJS Kesehatan

Ketika kami mencoba menghubungi Hotline BPJS Kesehatan 1500400, ternyata hanya bisa memberikan penjelasan saja, tapi tidak bisa melayani permohonan up-date data peserta BPJS Mandiri. Begitu juga web: www.bpjs-kesehatan.go.id hanya untuk tampilan saja yang tak bisa dimanfaatkan oleh peserta yang akan melakukan up-date data.

Memang aneh di zaman teknologi informasi modern sekarang, pihak BPJS Kesehatan masih menyuruh peserta untuk datang ke kantor BPJS Kesehatan Jakarta Pusat, hanya untuk up-date saja. Sedangkan nomor antrean di kantor tersebut dibatasi dari jam 08.00 sd 11.30 setiap hari kerja, bukankah ini untuk menyulitkan peserta BPJS Mandiri?

Harusnya pihak BPJS Kesehatan memanfaatkan web-nya untuk kepentingan komunikasi dengan peserta BPJS termasuk untuk up-date data, karena bukan kategori peserta baru. Buatlah kemudahan bagi peserta BPJS Mandiri seperti anjuran Presiden Jokowi tentang Pelayanan Publik.

Firmansyah, Jakarta Pusat 

BERITA TERKAIT

Warga Cirebon Keluhkan Tarif PBB

Famili kami yang berada di kota Cirebon sekarang mengeluhkan kenaikan tarif pajak bumi Bangunan (PBB) lebih dari 100 persen. Hal…

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…

BERITA LAINNYA DI

Warga Cirebon Keluhkan Tarif PBB

Famili kami yang berada di kota Cirebon sekarang mengeluhkan kenaikan tarif pajak bumi Bangunan (PBB) lebih dari 100 persen. Hal…

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…