Perda Inisiatif Pengelolaan Dana CSR Siap Digulirkan

 

Legislatif Jabar berkomitmen, dana-dana yang dihimpun melalui CSR, khususnya yang berasal dari BUMD di lingkungan Pemprov. Jabar, harus dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat luas. Oleh karena tahun ini melalui Komisi C DPRD Jabar,  telah diajukan Raperda inisiatif tentang pengelolaan Dana CSR, ungkap Ketua Komisi C DPRD Jabar, Mamat Robby Suganda  kepada Neraca, Selasa (27/9)

 Robby, lebih lanjut memaparkan arah dari usulan Raperda inisiatif tentang Pengelolaan Dana CSR dimaksudkan agar dana-dana CSR yang dikucurkan oleh BUMD-BUMD  di lingkungan Pemprov. Jabar, benar-benar  dapat digunakan untuk kepentingan pembangunan di Jabar. Penyaluran dana CSR diharapkan dapat dikucurkan secara merata di seluruh daerah di Jabar khususnya di daerah-daerah pinggiran.

 Kehadiran Raperda tersebut tambah Robby,  diharapkan untuk internal BUMD dapat memperbaiki manajemen laporan penyaluran dana CSR, setidaknya BUMD dapat membuat data base sehingga melalui adanya data base tersebut dapat diketahui kemana penyaluran dana CSR secara transparan.

BERITA TERKAIT

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…