Menguatkan Siaran - TVRI dan RRI Bangunan BTS di Perbatasan

Teknologi memang sangat berperan aktif dalam memajukan suatu bangsa. Dengan adanya teknologi, suatu bangsa akan lebih maju dan berkembang. Namun bukan persoalan yang mudah, selain harus tersedianya teknologi, setiap orang juga dituntut harus cekatan dalam menggunakan teknologi. Karena itu edukasi menjadi salah satu hal yang penting dalam menggunakan teknologi.

Dengan adanya teknologi secara merata, nantinya masyarakat akan menjadi lebih aktif menerima berbagai berita juga informasi yang dapat menunjang dan memajukan kualitas masyarakat tersebut. Karena itu pemerataan penggunaan teknologi menjadi suatu hal yang sangat penting, terutama pemerataan teknologi untuk mendapatkan informasi.

Menteri Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) Rudiantara, Gubernur Kalimantan Timur Awang Faroek Ishak dan Gubernur Kalimantan Utara Irianto Lambrie menandatangi MoU tentang pembangunan BTS di daerah perbatasan Se-Kalimantan serta penguatan Siaran TVRI dan RRI di Perbatasan.

Kepala Pusat Informasi dan Humas Kemkominfo, Ismail Cawidu, melalui keterangan tertulisnya, penandatangani MoU Menkominfo dengan Tiga Provinsi tersebut berlangsung di Balikpapan, dan merupakan serangkaian kunjungan kerja Menteri Kominfo Rudiantara ke Kalimantan. 

Pada kesempatan tersebut Menteri Rudiantara mengatakan MoU tersebut dimaksudkan untuk mendorong percepatan pembangunan infrastruktur dasar teknokogi informasi guna penyebaran informasi di daerah perbatasan.

Disamping itu, Menteri Kominfo, juga menyatakan pada semester 2 tahun 2016 seluruh desa di perbatasan Kalimantan Timur, Kalimantan Barat dan Kalimantan Utara sudah terpasang BTS dan mendapat siaran TVRI dan RRI. Sebelum melakukan MoU dengan Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara, Menteri Rudiantara memimpin upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-107 di Balikpapan.

 

BERITA TERKAIT

Bantu UKM Kembangkan Bisnis, Salesforce Luncurkan Pro Suite

  NERACA Jakarta - Salesforce meluncurkan edisi terbaru Pro Suite yang tersedia di market Indonesia. Sebuah solusi yang fleksibel, terukur,…

Menggabungkan Seni dan Teknologi, Ink Lords Kenalkan Desain Kemasan dari Makhluk Mitologi Indonesia

  Menggabungkan Seni dan Teknologi, Ink Lords Ciptakan Desain Kemasan dari Makhluk Mitologi Indonesia NERACA Jakarta - Minat terhadap ‘Creative…

Kolaborasi dengan Timezone - Coocaa Indonesia Bagi THR TV 86 Inch dan Ratusan Juta Rupiah

Coocaa, sebagai brand TV no. 1 di Indonesia berkolaborasi dengan Timezone Indonesia ingin berbagi kebahagiaan serta perasaan dan pengalaman yang…

BERITA LAINNYA DI Teknologi

Bantu UKM Kembangkan Bisnis, Salesforce Luncurkan Pro Suite

  NERACA Jakarta - Salesforce meluncurkan edisi terbaru Pro Suite yang tersedia di market Indonesia. Sebuah solusi yang fleksibel, terukur,…

Menggabungkan Seni dan Teknologi, Ink Lords Kenalkan Desain Kemasan dari Makhluk Mitologi Indonesia

  Menggabungkan Seni dan Teknologi, Ink Lords Ciptakan Desain Kemasan dari Makhluk Mitologi Indonesia NERACA Jakarta - Minat terhadap ‘Creative…

Kolaborasi dengan Timezone - Coocaa Indonesia Bagi THR TV 86 Inch dan Ratusan Juta Rupiah

Coocaa, sebagai brand TV no. 1 di Indonesia berkolaborasi dengan Timezone Indonesia ingin berbagi kebahagiaan serta perasaan dan pengalaman yang…