Puluhan PKL Sungai Ciujung Segera Direlokasi

 

 

Dianggap mengganggu para pengguna kendaraan dan memacetkan arus lalulintas menuju Pasar Ciluar, pedagang kaki lima (PKL) di sepanjang jembatan Sungai Cijujung, Kecamatan Sukaraja Bogor, akan direlokasi.

 

"Kami segera merelokasi PKL yang beroperasi di jembatan depan Pasar Dua Raja," terang Kasi Trantib Kecamatan Sukaraja, Jufli Fahlauzi, kepada wartawan, kemarin,

 

Menurut dia, relokasi sebelumnya akan dilaksanakan Ramadan lalu. Namun, karena pada pedagang meminta tenggang waktu, akhirnya diundur. "Awalnya kita akan lakukan relokasi pada bulan puasa, namun berhubung mereka minta kebijakan, kita lakukan setelah Lebaran," terangnya.

 

Menurut Jufli, di jembatan tersebut ada 28 PKL yang terdaftar. "Rencananya, kita akan relokasi para pedagang ini ke depan Pasar Dua Raja dan mereka tidak berjualan di jembatan yang sering mengakibatkan kemacetan yang cukup parah," terangnya.

BERITA TERKAIT

Calon Ketua PWI Jaya Iqbal Irsyad Kuatkan Koordinasi bersama Tim

NERACA Jakarta - Calon Ketua PWI Jaya periode 2024-2029, Iqbal Irsyad, bersama Calon Ketua DKP PWI Jaya, Berman Nainggolan, serta…

Fitur Sosial Media Ada di e-Commerce, Apakah Melanggar?

NERACA Jakarta - Mendekati tenggat waktu yang telah ditetapkan Kementerian Perdagangan (Kemendag) yakni hingga April 2024, dikabarkan bahwa proses integrasi…

Ayo Kejar Reward Melalui Western Union bjb

NERACA Bandung - bank bjb terus melakukan inovasi berupa program yang memberikan kemudahan dan keuntungan bagi nasabah. Paling anyar, bank…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Calon Ketua PWI Jaya Iqbal Irsyad Kuatkan Koordinasi bersama Tim

NERACA Jakarta - Calon Ketua PWI Jaya periode 2024-2029, Iqbal Irsyad, bersama Calon Ketua DKP PWI Jaya, Berman Nainggolan, serta…

Fitur Sosial Media Ada di e-Commerce, Apakah Melanggar?

NERACA Jakarta - Mendekati tenggat waktu yang telah ditetapkan Kementerian Perdagangan (Kemendag) yakni hingga April 2024, dikabarkan bahwa proses integrasi…

Ayo Kejar Reward Melalui Western Union bjb

NERACA Bandung - bank bjb terus melakukan inovasi berupa program yang memberikan kemudahan dan keuntungan bagi nasabah. Paling anyar, bank…