Target Produksi Padi Di Jabar Optimis Tercapai

 


Kadis Pertanian Tanaman Jabar, Endang Suhendar  mengungkapkan, meskipun akhir-akhir ini musim kemarau masih mendominasi wilayah Jawa Barat, target produksi padi sebesar 12,5 juta ton GKG optimis dapat tercapai.

Endang lebih lanjut mengatakan optimis target produksi padi dapat tercapai juga didasarkan atas pertimbangan masih adanya proses tanam di beberapa tempat. Proses tanam akan dilaksanakan “Bulan ini, bahkan di beberapa daerah ada juga yang akan melaksanakan proses tanam pada Bulan Oktober 2011 mendatang,”jelas dia.

Kendati target produksi padi diprediksi akan   tercapai, Jabar akan terus mendorong berbagai upaya yang dapat meningkatkan pencapaian produksi padi. Untuk kepentingan tersebut, ada rakor dengan Dinas Pertanian di seluruh Kabupaten/Kota dan beberapa BUMN antara lain : Perum Perhutani, PT Pupuk Kujang dan PT Sangiang Sri.

 

Melalui koordinasi tersebut, diharapkan dapat terbangun kerjasama untuk meningkatkan produksi padi khususnya dalam mendukung Program Gerakan Peningkatan Produksi Pangan Berbasis Koorporasi (GP3K). Diharapkan target produksi padi nasional sebesar 76,6 juta ton GKG tercapai.

BERITA TERKAIT

Riset Tetra Pak: Perusahaan Makanan dan Minuman Berkomitmen Meminimalkan Penggunaan Plastik

NERACA Jakarta - Tetra Pak belum lama ini melakukan survei kepada perusahaan makanan dan minuman atas komitmen keberlanjutan yang dilakukan…

Pemkot Bogor Fokus Tangani Sampah dari Sumbernya

NERACA Kota Bogor - Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, Jawa Barat, melalui Satgas Naturalisasi Ciliwung mendampingi warga di wilayahnya fokus menangani…

Beras Medium di Kota Sukabumi Alami Penurunan Harga

NERACA Sukabumi - Harga beras medium di sejumlah kios di Pasar Pelita dan Tipar Gede Kota Sukabumi alami penurunan harga…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Riset Tetra Pak: Perusahaan Makanan dan Minuman Berkomitmen Meminimalkan Penggunaan Plastik

NERACA Jakarta - Tetra Pak belum lama ini melakukan survei kepada perusahaan makanan dan minuman atas komitmen keberlanjutan yang dilakukan…

Pemkot Bogor Fokus Tangani Sampah dari Sumbernya

NERACA Kota Bogor - Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, Jawa Barat, melalui Satgas Naturalisasi Ciliwung mendampingi warga di wilayahnya fokus menangani…

Beras Medium di Kota Sukabumi Alami Penurunan Harga

NERACA Sukabumi - Harga beras medium di sejumlah kios di Pasar Pelita dan Tipar Gede Kota Sukabumi alami penurunan harga…