Antisipasi Bencana Alam Gunung Papandayan Stok Beras Mencukupi

 

 

Sehubungan dengan meningkatnya aktivitas gunung berapi yaitu Gunung Papandayan, pemerintah telah mengantisipasi kejadian yang tidak diharapkan yaitu dengan meningkatkan kewaspadaan terjadinya bencana.

 Antisipasi yang dilakukan diantaranya,  dengan menyediakan stok kebutuhan pokok masyarakat, termasuk diantaranya beras. Untuk beras sebagai salah satu komoditas strategis untuk mengantisipasi bencana alam khususnya mengantisipasi dampak aktivitas gunung api Papandayan bisa  mencukupi.

Hal itu  mengemuka dalam konspresi pers  di Gudang Bulog Divre Jabar, Senin  (15/8) sore lalu..

Sementara  Kadis Pertan Jabar, Endang Suhendar pada pertemuan tsb memaparkan,  kendati sarana irigasi yang menunjang proses tanam di areal sawah sebanyak 40% ada dalam keadaan rusak, stok beras sampai posisi September dengan memperhitungkan jumlah penduduk Jabar sebanyak 43 juta jiwa dan kebutuhan beras rata-rata masyarakat Jabar sebesar 105,85 KK AL  per tahun, maka kondisi beras masih ada dalam keadaan surplus sebesar  2.324.329 ton GKG.

BERITA TERKAIT

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…