Menunggu Sparepart Tanpa Kepastian

Saya melakukan pembelian Honda CB150R pada bulan November 2013 di Honda Slipi Jaya. Sejak awal pembelian, kopling motor terasa aneh dan terdengar suara yang sangat mengganggu jika kopling ditekan.

Oleh karena itu saya langsung melakukan klaim, menurut kepala mekanik, kopling assy rusak dan akan digantikan dengan yang baru.Mulai dari servis pertama dan servis ke-2 pada bulan keempat, barang yang dimaksud tidak tersedia. Bahkan sampai sekarang masih tidak ada kejelasan.

Kepala mekanik juga pernah mengatakan bahwa barang tidak ada karena pihak AHASS belum memberikan barang tersebut dengan alasan barang harus diimpor dari luar.

Saya sangat kecewa dengan kejadian ini dan berharap pihak Honda Motor dapat segera menanggapi keluhan ini.


Hendra
Jl K.H. Syahdan, Jakarta Barat
hendra.gunawan91@yahoo.com

BERITA TERKAIT

Perlu Petugas di Gardu Tol

Sangat naif sekali jika pengelola jalan tol menilai semua pengemudi yang akan masuk gerbang tol sudah menyiapkan kartu tol dengan…

Kebijakan Aneh Pengelola MRT

Membaca berita tentang kebijakan pengelola MRT yang akan mendidik penumpang MRT tidak membuang sampah di lingkungan stasiun pemberhentian, ini sebuah…

Lambat, Jarak Antar KRL

Kami sebagai pengguna jasa KRL CommuterLine memperhatikan dalam sebulan terakhir, ternyata jarak antar KRL (head away) rata-rata sekitar 12-15 menit,…

BERITA LAINNYA DI

Perlu Petugas di Gardu Tol

Sangat naif sekali jika pengelola jalan tol menilai semua pengemudi yang akan masuk gerbang tol sudah menyiapkan kartu tol dengan…

Kebijakan Aneh Pengelola MRT

Membaca berita tentang kebijakan pengelola MRT yang akan mendidik penumpang MRT tidak membuang sampah di lingkungan stasiun pemberhentian, ini sebuah…

Lambat, Jarak Antar KRL

Kami sebagai pengguna jasa KRL CommuterLine memperhatikan dalam sebulan terakhir, ternyata jarak antar KRL (head away) rata-rata sekitar 12-15 menit,…