Hatta Rajasa : Siapkan Langkah Kembangkan Indusri Kreatif

 

Menko Perekonomian Hatta Rajasa saat melakukan kunjungan ke Pasar Baru Kota Bandung menyatakan perkembangan ekonomi di tanah air, sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), termasuk industri kreatif, menjadi perhatian pemerintah. Untuk itu telah disiapkan sejumlah langkah.

"Misalnya, membangun pusat-pusat pertumbuhan ekonomi yang baru. Jabar menjadi fokus pemerintah Di antaranya, membentuk sentra-sentra industri di Jabar," ungkap dia.

Bersama lembaga-lembaga BUMN dan kalangan swasta, pemerintah menentukan dan memilih daerah mana saja di Indonesia yang harus mendapat dorongan untuk mengembangkan para pelaku UMKM.

Dorongan itu, ucapnya, antara lain, menciptakan wirausahawan-wirausahawan baru. Pemerintah pun, tambahnya, siap mengembangkan jaringan dan pasar bagi para wirausawahan baru.

"Pendanaannya melalui APBN. Dana miliaran rupiah disiapkan pemerintah untuk mengembangkan dan menumbuhkan wirausahawan-wirausahawan baru,” tandas Menteri Hatta Rajasa.

BERITA TERKAIT

Mentan dan Pemprov Targetkan Jabar Jadi Penghasil Padi Nasional

NERACA Jakarta - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dan Pejabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin berupaya memanfaatkan pompanisasi…

Badan Geologi Bandung Lakukan Penelitian Potensi Gempa di Sukabumi

NERACA Sukabumi - Pusat Kegiatan Wilayah (PKW) Sukabumi diteliti oleh Badan Geologi Bandung terkait dengan potensi terjadinya gempa. Penelitian tersebut…

Pj Gubernur Banten Keluarkan SE Penyesuaian Sistem Kerja Usai Lebaran

NERACA Serang - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 12 Tahun 2024 tentang Penyesuaian Sistem…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Mentan dan Pemprov Targetkan Jabar Jadi Penghasil Padi Nasional

NERACA Jakarta - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dan Pejabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin berupaya memanfaatkan pompanisasi…

Badan Geologi Bandung Lakukan Penelitian Potensi Gempa di Sukabumi

NERACA Sukabumi - Pusat Kegiatan Wilayah (PKW) Sukabumi diteliti oleh Badan Geologi Bandung terkait dengan potensi terjadinya gempa. Penelitian tersebut…

Pj Gubernur Banten Keluarkan SE Penyesuaian Sistem Kerja Usai Lebaran

NERACA Serang - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 12 Tahun 2024 tentang Penyesuaian Sistem…