Cianjur Sulit Jadi Kota Sehat Jika tak Ada Koordinasi



Wakil Bupati Cianjur, Suranto mengatakan, sulit mencapai predikat Kabupaten Cianjur sebagai kota sehat, apabila lembaga pemerintahan mulai dari tingkat desa sampai kecamatan tidak berkoordinasi dengan baik dalam menangani program kota sehat. Apalagi  dalam mewujudkan masyarakat yang sejahtera dan berakhlakul karimah.

 “Kota/kabupaten sehat apabila suatu wilayah yang bersih, nyaman, aman dan sehat untuk dihuni penduduknya dengan mengoptimalkan potensi ekonomi masyarakat yang saling mendukung memalui koordinasi forum kecamatan dan di fasilitasi oleh sektor terkait dan sinkron dengan perencanaan desa,” ujar Wakil Bupati dihadapan tamu Tim Verifikasi Program Kabupaten/Kota Sehat Tingkat Nasional dari Kementrian Kesehatan RI dan para tamu undangan lainnya di pendopo cianjur, belum lama ini.

Ketua Tim Penilai Verifikasi Program kabupaten/ kota Sehat, Dirman Siswoyo, mengatakan, kegiatan yang dilaksanakan dalam mewujudkan kabupaten/kota sehat. Dalam peningkatan kondisi kawasan kabupaten kota yang bersih, aman, nyaman dan sehat untuk masyarakat baik untuk tempat tinggal maupun untuk beraktifitas.

BERITA TERKAIT

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Pelindo Fasilitasi 3 UMK Unggulan Ikut Pameran di Luar Negeri

NERACA Jakarta - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo berpartisipasi di ajang pameran International Food and Hotel Asia (FHA) Food…

MenKopUKM: 57th APEC SMEWG Jadi Forum Strategis Tuntaskan Tantangan UMKM

NERACA Bali – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menyatakan forum Asia-Pacific Economic Cooperation Small Medium Enterprises Working Group…

Dishub Kota Sukabumi Tangani Puluhan Kerusakan PJU

NERACA Sukabumi - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Sukabumi menerima laporan kerusakan Penerangan Jalan Umum (PJU) sebanyak 49 aduan yang tersebar…