Bintek Migrasi OSS Guna Memahami Penggunaan Softwere

 

 

Guna menghindari pemakaian software  komputer secara ilegal di seluruh dinas/instansi di Kota Sukabumi,  Kantor PDE, Arsip Daerah dan Humas Pemkot Sukabumi menggelar Bintek Migrasi Open Source Software (OSS) bagi 40 orang peserta dari OPD dan 7 kecamatan se Kota Sukabumi. Bintek diselenggarakan selama dua hari tanggal 19 sampai 20 Juli 2011

Kegitan  yang  digelar, Selasa (19/7)  kemarin itu,  di buka langsung Walikota Sukabumi H.Mokh. Muslikh Abdussyukur  di di Hotel Edelweis kawasan Jl. Suryakencana Kota Sukabumi. Bertindak  sebagai narasumber, dari Kemenristek RI Bidang Deputi Pengembangan dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Kemal Priatman dan Diskominfo Provinsi Jawa Barat,  Kasi Standarisasi dan Monitoring Eavaluasi Telematik, Purnomo Yustrianto.

Kasi Pengelolaan Data Elektronik (PDE) Kantor PDE, Arda dan Humas Pemkot Sukabumi, Rahman Gania,  kepada Neraca menjelaskan, tujuan dilaksanakan bintek dan sosialisasi OSS tersebut untuk memberikan penggunaan dan pemahaman tentang pemakaian software legal dan memberikan solusi untuk menghindari pemakaian software ilegal yaitu dengan menggunakan OSS.

“Jadi setiap OPD yang menggunakn computer baru atau rakitan, bisa menggunakn software yang legal. Dan kami siap membantu untuk penggunaan software ilegal tersebut,” . kata dia saat ditemui Neraca di ruang kerjanya, Senin, (18/7) lalu. 

BERITA TERKAIT

Tingkatkan Kualitas Produk, SesKemenKopUKM Dorong Koperasi Masuk PMO Kopi Nusantara

NERACA Subang - Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM (SesKemenKopUKM) Arif Rahman Hakim mendorong koperasi-koperasi produsen kopi masuk ke dalam program…

Hidupkan Suasana Ramadhan Dengan Memasang Haji Geyot

NERACA Bandung - Bulan suci Ramadan 1445 H, bank bjb kembali menyelenggarakan berbagai kegiatan yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat, melestarikan…

SesKemenKopUKM Dukung Wadah GKN Kembangkan Wirausaha Berbasis Kreativitas, Inovasi, dan Teknologi Digital

NERACA Subang - Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM (SesKemenKopUKM) Arif Rahman Hakim mendukung Organisasi Gerakan Kewirausahaan Nasional (GKN) yang diharapkan…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Tingkatkan Kualitas Produk, SesKemenKopUKM Dorong Koperasi Masuk PMO Kopi Nusantara

NERACA Subang - Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM (SesKemenKopUKM) Arif Rahman Hakim mendorong koperasi-koperasi produsen kopi masuk ke dalam program…

Hidupkan Suasana Ramadhan Dengan Memasang Haji Geyot

NERACA Bandung - Bulan suci Ramadan 1445 H, bank bjb kembali menyelenggarakan berbagai kegiatan yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat, melestarikan…

SesKemenKopUKM Dukung Wadah GKN Kembangkan Wirausaha Berbasis Kreativitas, Inovasi, dan Teknologi Digital

NERACA Subang - Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM (SesKemenKopUKM) Arif Rahman Hakim mendukung Organisasi Gerakan Kewirausahaan Nasional (GKN) yang diharapkan…