Plantronics Rilis Produk Voyager Legend

Untuk memberikan kenyamanan di ruang kantor bagi para profesional, Plantronics sebagai pioneer dalam teknologi siap pakai merilis produk paling mutakhir the Voyager Legend CS. Informasi tersebut disampaikan perseroan dalam siaran persnya di Jakarta, Kamis (3/10).

Susan Hansen, VP of Sales and Marketing, Asia Pacific and Middle East, Plantronics mengatakan, produk ini didesain untuk menyediakan kebutuhan nirkabel sehingga mampu meningkatkan produktifitas untuk memenuhi pekerjaan di dalam dan di luar kantor, “The Voyager Legend CS system headset memiliki semua kelebihan yang dimiliki produk-produk Voyager audio yang tepat, penghilang suara bising yang canggih, teknologi sensor pintar dan pengontrol suara, dimana semua terhubung dengan ponsel dan telepon meja,”ungkapnya.

Menurutnya, saat ini para profesional baik yang kantor atau di luar kantor membutuhkan headset yang memiliki kualitas audio tinggi dan dapat bergerak sepanjang hari. Maka menjawab itu semua, The Voyager Legend CS menjadi pilihan tepat karena mampu memudahkan menerima panggilan telepon dengan teknologi sensor pintar, yang secara otomatis mengarahkan panggilan yang masuk ke telepon meja atau ponsel yang  secara otomatis dan bisa menjawab melalui headset yang diletakkan di telinga.

Selain itu, lanjutnya, para professional pun dapat mengatur setiap panggilan yang masuk melalui telepon meja ketika meninggalkan kantor sehingga mereka masih dapat bekerja di mana pun yang mereka inginkan. (bani)

BERITA TERKAIT

Hartadinata Tebar Dividen Final Rp15 Per Saham

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT Hartadinata Abadi Tbk. (HRTA) akan memberikan dividen final tahun buku 2023 sebesar Rp15…

KEJU Bagikan Dividen Final Rp79,50 Miliar

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT Mulia Boga Raya Tbk. (KEJU) memutuskan membagikan dividen final tahun buku 2023 sebesar…

BUMI Bukukan Laba Bersih US$67,6 Juta

Di kuartal pertama 2024, PT Bumi Resources Tbk. (BUMI) membukukan laba bersih senilai US$67,6 juta atau setara Rp1,09 triliun (kurs…

BERITA LAINNYA DI

Hartadinata Tebar Dividen Final Rp15 Per Saham

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT Hartadinata Abadi Tbk. (HRTA) akan memberikan dividen final tahun buku 2023 sebesar Rp15…

KEJU Bagikan Dividen Final Rp79,50 Miliar

Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) PT Mulia Boga Raya Tbk. (KEJU) memutuskan membagikan dividen final tahun buku 2023 sebesar…

BUMI Bukukan Laba Bersih US$67,6 Juta

Di kuartal pertama 2024, PT Bumi Resources Tbk. (BUMI) membukukan laba bersih senilai US$67,6 juta atau setara Rp1,09 triliun (kurs…