Tanggapan Aqua

Sehubungan dengan dimuatnya surat pembaca dari Bapak Ronny dengan berjudul \\\"Indikasi Pemalsuan Aqua Galon\\\", maka dengan ini kami ingin menyampaikan beberapa hal sebagai berikut.

Sebelumnya kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Ronny karena telah menjadi pelanggan Aqua yang setia. Dalam proses produksi, Aqua selalu memonitor pengisian volume air galon sesuai dengan standar peraturan perundangan yang ada, yaitu 19 liter.

Namun, perlu diketahui bahwa dimensi setiap galon berbeda, sehingga menimbulkan perbedaan level air pada masing-masing galon. Kami telah menghubungi bapak Ronny untuk menjelaskan hal tersebut di atas, dan yang bersangkutan telah menerima penjelasan kami. Dengan demikian permasalahan kami anggap selesai.

Corporate Communication Director PT Tirta Investama

Troy Pantouw

BERITA TERKAIT

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…

Penumpukan Penumpang di Manggarai

Hampir setiap saat terjadi penumpukan penumpang di stasiun transit Manggarai. Penyebabnya adalah adanya KRL CommuterLine rute Kampung Bandang-Manggarai dan Angke-Manggarai,…

BERITA LAINNYA DI

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…

Penumpukan Penumpang di Manggarai

Hampir setiap saat terjadi penumpukan penumpang di stasiun transit Manggarai. Penyebabnya adalah adanya KRL CommuterLine rute Kampung Bandang-Manggarai dan Angke-Manggarai,…