Ancaman Bank HSBC

Saudara saya memang mendapatkan pinjaman KTA (personal loan) dari Bank HSBC sebesar Rp 8 juta beberapa bulan lalu. Karena pada bulan Juni 2011 baru mengalami keterlambatan bayar cicilan Rp 358.474 untuk bulan berjalan, dan hanya seminggu keterlambatannya. Artinya, sesuai ketentuan BI belum tergolong kolektibilitas 2 (special mention).

Namun, pihak HSBC langsung mengirim SMS ke saudara saya yang berbunyi: "Harapn lakukan pembayaran KTA HSBC anda sebelum 26-06-11 untuk menghindari kunjungan petugas lapangan. Abaikan SMS ini jika telah membayar". Saya jadi bertanya, cara penagihan seperti ini dengan ancaman kunjungan petugas lapangan (debt collector) itu apakah tidak menyalahi aturan Bank Indonesia?

Karena umumnya yang dilakukan oleh pihak bank mendatangi nasabah, adalah jika kolektibilitas masuk golongan 3 (diragukan) dan itu memang dibenarkan. Masa baru terlambat seminggu kok sudah ada ancaman tersebut?

John Kusuma, Jakarta

Email: johnkusuma31@yahoo.com

BERITA TERKAIT

Bansos Pangan atau Beras oleh Bapanas dan Bulog Langgar UU Pangan dan UU Kesejahteraan Sosial?

  Oleh: Anthony Budiawan, Managing Director PEPS (Political Economy and Policy Studies) Presiden Joko Widodo memutuskan perpanjangan pemberian Bantuan Sosial…

Pembangunan Papua Jadi Daya Tarik Investasi dan Ekonomi

  Oleh : Clara Anastasya Wompere, Pemerhati Ekonomi Pembangunan   Bumi Cenderawasih memang menjadi fokus pembangunan yang signifikan di era…

Pastikan Stabilitas Harga dan Stok Beras, Pemerintah Komitmen Ketahanan Pangan

  Oleh : Nesya Alisha, Pengamat Pangan Mewujudkan ketahanan pangan di Indonesia sangat penting karena memiliki dampak besar pada stabilitas…

BERITA LAINNYA DI Opini

Bansos Pangan atau Beras oleh Bapanas dan Bulog Langgar UU Pangan dan UU Kesejahteraan Sosial?

  Oleh: Anthony Budiawan, Managing Director PEPS (Political Economy and Policy Studies) Presiden Joko Widodo memutuskan perpanjangan pemberian Bantuan Sosial…

Pembangunan Papua Jadi Daya Tarik Investasi dan Ekonomi

  Oleh : Clara Anastasya Wompere, Pemerhati Ekonomi Pembangunan   Bumi Cenderawasih memang menjadi fokus pembangunan yang signifikan di era…

Pastikan Stabilitas Harga dan Stok Beras, Pemerintah Komitmen Ketahanan Pangan

  Oleh : Nesya Alisha, Pengamat Pangan Mewujudkan ketahanan pangan di Indonesia sangat penting karena memiliki dampak besar pada stabilitas…