Saham Tanah Laut Dalam Pengawasan BEI

Dinilai mengalami kenaikan harga saham di luar kewajaran atau Unusual Market Activity (UMA), pergerakan saham PT Tanah Laut Tbk (INDX) masuk dalam pengawasan PT Bursa Efek Indonesia.

Informasi tersebut disampaikan BEI dalam siaran persnya di Jakarta, Selasa (2/4). Pihak BEI telah meminta konfirmasi kepada perseroan pada 13 Februari 2013. Dengan jawaban tersebut, BEI mempublikasikan pada 15 Februari 2013.

Harga saham INDX pada 4 Maret di level 141. Namun pada perdagangan 1 April 2013 sudah mencapai 255. Sementara pada perdagangan hari ini pukul 13.12 WIB berada di level 285.

Terkait dengan hal tersebut, BEI meminta investor untuk memperhatikan jawaban perseroan atas permintaan konfirmasi BEI. Investor juga diminta untuk mencermati kinerja perseroan dan keterbukaan informasinya. Perseroan juga diminta untuk mengkaji kembali rencana aksi korporasinya jika belum mendapat persetujuan RUPS. (bani)

 

BERITA TERKAIT

PGEO Beri Kesempatan Setara Bagi Perempuan

Dalam rangka memperingati hari Kartini dan mendukung kesetaraan perempuan, PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGEO) juga memberikan kesempatan yang luas…

PALM Suntik Modal AnaK Usaha Rp3,69 Triliun

Bantu anak usaha lunasi utang pada tanggal 19 April 2024, PT Provident Investasi Bersama Tbk (PALM) menyetor modal sebesar Rp3,696…

Lagi, Akulaku Bakal Tambah Saham di Bank Neo

Tambah kepemilikan saham, PT Akulaku Silvrr Indonesia dan Rockcore Financial Technology Co.Ltd akan kembali menambah modal PT Bank Neo Commerce…

BERITA LAINNYA DI

PGEO Beri Kesempatan Setara Bagi Perempuan

Dalam rangka memperingati hari Kartini dan mendukung kesetaraan perempuan, PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGEO) juga memberikan kesempatan yang luas…

PALM Suntik Modal AnaK Usaha Rp3,69 Triliun

Bantu anak usaha lunasi utang pada tanggal 19 April 2024, PT Provident Investasi Bersama Tbk (PALM) menyetor modal sebesar Rp3,696…

Lagi, Akulaku Bakal Tambah Saham di Bank Neo

Tambah kepemilikan saham, PT Akulaku Silvrr Indonesia dan Rockcore Financial Technology Co.Ltd akan kembali menambah modal PT Bank Neo Commerce…