Retribusi Parkir Kendaraan di Kota Sukabumi Bakal Naik 100%

 

Wakil Ketua Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Kota Sukabumi, Eeng I Ruswandi mengatakan, saat ini  pihaknya bersama anggota Pansus II lainnya, tengah membahas usulan rancangan peraturan daerah (Raperda) kenaikan 5 restribusi dan 1 pajak, dalam pembahasannya ada kenaikan sekitar mencapai 100%  yakni mengenai restribusi parkir.

 

“Seperti parkir sepeda motor dari Rp 500  menjadi Rp1000  dan kendaraan roda empat jenis preman dari Rp1000 menjadi Rp 2000. Kenaikan itu menurut saya, masih dalam batas rasional dan wajar,” ujar dia saat ditemui Neraca, Selasa, (7/6).

 

Diungkapkan Eeng, seiring diberlakukannya kenaikan restribusi parkir tahun 2012 nanti, diharapkan pengelola parkir bisa  meningkatkan pelayanannya, baik dari sisi keamanannya ataupun estetika tempat pelayanan parkirnya dan tentunya harus disertai kupon tanda parkir yang dikeluarkan pengelola parkir .

 

Adapun 5 restribusi  dan satu pajak yang sedang dalam pembahasannya tambah Eeng, yaitu restribusi tepi jalan umum, terminal, kir, trayek, restribusi izin gangguan dan  pajak parkir. Rencananya, dalam bulan ini semua pembahsan 5 restribusi dan satu pajak mudah-mudahan rampung dan menjadi perda. 

BERITA TERKAIT

Kolaborasi FiberStar-BDDC Optimalisasi Sektor Keuangan di Era Digital

NERACA Jakarta - Perkembangan dan pemanfaatan teknologi menjadi sebuah keniscayaan. Melihat peluang dan tantangan yang ada perusahaan layanan telekomunikasi berbasis…

Pertegas Ekspansi, DAIKIN Proshop Showroom Terbaru Hadir di Bali

NERACA Jakarta - PT Daikin Airconditioning Indonesia (DAIKIN) bermitra dengan CV Dian Mandiri meresmikan pembukaan DAIKIN Proshop Showroom terbarunya di…

Hari Kartini, Pegiat Lingkungan Lakukan Aksi Bersih Sungai

NERACA Kuningan - Salah satu bentuk kepedulian terhadap lingkungan, Sejumlah relawan pegiat lingkungan melakukan aksi bersih-bersih aliran sungai di Jalan…

BERITA LAINNYA DI Ekonomi Daerah

Kolaborasi FiberStar-BDDC Optimalisasi Sektor Keuangan di Era Digital

NERACA Jakarta - Perkembangan dan pemanfaatan teknologi menjadi sebuah keniscayaan. Melihat peluang dan tantangan yang ada perusahaan layanan telekomunikasi berbasis…

Pertegas Ekspansi, DAIKIN Proshop Showroom Terbaru Hadir di Bali

NERACA Jakarta - PT Daikin Airconditioning Indonesia (DAIKIN) bermitra dengan CV Dian Mandiri meresmikan pembukaan DAIKIN Proshop Showroom terbarunya di…

Hari Kartini, Pegiat Lingkungan Lakukan Aksi Bersih Sungai

NERACA Kuningan - Salah satu bentuk kepedulian terhadap lingkungan, Sejumlah relawan pegiat lingkungan melakukan aksi bersih-bersih aliran sungai di Jalan…