Lunasi Utang, Bentoel Dapat Kredit Rp 2 Triliun

Produsen rokok, PT Bentoel International Investama Tbk (RMBA) mendapat kredit bank sebesar Rp2 triliun. Informasi tersebut disampaikan dalam siaran persnya kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) akhir pekan kemarin.

Disebutkan, perjanjian transaksi pinjaman dilakukan perseroan pada 29 Agustus 2012. Rencananya, pinjaman atau kredit tersebut akan digunakan untuk modal kerja perseroan termasuk untuk melunasi kewajiban pembayaran obligasi Bentoel I tahun 2007. Kewajiban tersebut akan jatuh tempo pada bulan November 2012. Rencana lain, kredit tersebut untuk membiayai capital expenditure perseroan periode 2012 dan 2013. (bani)

BERITA TERKAIT

Laba Bersih Rukun Raharja Melonjak 150%

Di tahun 2023, PT Rukun Raharja Tbk (RAJA) membukukan laba bersih yang melonjak 150% year on year (yoy) menjadi senilai US$ 27,1…

Transformasi, WTON Luncurkan Logo Baru

Masuki hari jadinya ke-27, PT Wijaya Karya Beton Tbk (WTON) atau WIKA Beton resmi meluncurkan logo baru yang menjadi simbol…

Pakuwon Jati Cetak Laba Bersih Rp2,1 Triliun

Emiten properti, PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) membukukan laba bersih sebesar Rp2,105 triliun pada tahun 2023 atau naik 36,8% dibanding…

BERITA LAINNYA DI

Laba Bersih Rukun Raharja Melonjak 150%

Di tahun 2023, PT Rukun Raharja Tbk (RAJA) membukukan laba bersih yang melonjak 150% year on year (yoy) menjadi senilai US$ 27,1…

Transformasi, WTON Luncurkan Logo Baru

Masuki hari jadinya ke-27, PT Wijaya Karya Beton Tbk (WTON) atau WIKA Beton resmi meluncurkan logo baru yang menjadi simbol…

Pakuwon Jati Cetak Laba Bersih Rp2,1 Triliun

Emiten properti, PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) membukukan laba bersih sebesar Rp2,105 triliun pada tahun 2023 atau naik 36,8% dibanding…