Buruk Perawatan KRL CommuterLine

Pada Kamis pagi (11/7/19) ratusan penumpang KRL CommuterLine merasa kecewa berat ketika kereta sampai terlambat masuk stasiun Bekasi lebih dari 1 jam. Jelas mereka mengeluh perawatan aliran listrik yang penyebab terganggunya jadwal perjalanan KRL. Harusnya manajemen PT KCI mampu menjalin kerja sama dengan PLN agar aliran listrik tetap terjamin aman selama KRL beroperasi. Jangan anggap sepele soal perawatan listriknya ini.

Herman Suradinaya, Bekasi Selatan

BERITA TERKAIT

Perlu Petugas di Gardu Tol

Sangat naif sekali jika pengelola jalan tol menilai semua pengemudi yang akan masuk gerbang tol sudah menyiapkan kartu tol dengan…

Kebijakan Aneh Pengelola MRT

Membaca berita tentang kebijakan pengelola MRT yang akan mendidik penumpang MRT tidak membuang sampah di lingkungan stasiun pemberhentian, ini sebuah…

Lambat, Jarak Antar KRL

Kami sebagai pengguna jasa KRL CommuterLine memperhatikan dalam sebulan terakhir, ternyata jarak antar KRL (head away) rata-rata sekitar 12-15 menit,…

BERITA LAINNYA DI

Perlu Petugas di Gardu Tol

Sangat naif sekali jika pengelola jalan tol menilai semua pengemudi yang akan masuk gerbang tol sudah menyiapkan kartu tol dengan…

Kebijakan Aneh Pengelola MRT

Membaca berita tentang kebijakan pengelola MRT yang akan mendidik penumpang MRT tidak membuang sampah di lingkungan stasiun pemberhentian, ini sebuah…

Lambat, Jarak Antar KRL

Kami sebagai pengguna jasa KRL CommuterLine memperhatikan dalam sebulan terakhir, ternyata jarak antar KRL (head away) rata-rata sekitar 12-15 menit,…