Petugas KPUD dan Kelurahan Harus Proaktif

Sehubungan adanya perpanjangan waktu pembuatan formulir A5 hingga 10 April 2019, petugas Kelurahan dan KPUD di Jabodetabek harus proaktif dan tanpa pamrih membantu masyarakat yang mau urus formulir A5 untuk kepindahan lokasi ke TPS terdekat. Jangan seperti di Kelurahan Jatipadang, Jakarta Selatan, ada oknum petugas kelurahannya yang kurang sigap membantu pengurusan formulir A5. Karena ini akan merugikan bagi masyarakat yang memiliki hak pilih dalam Pemilu.

Soraya Hermawati, Jakarta Selatan   

BERITA TERKAIT

Warga Cirebon Keluhkan Tarif PBB

Famili kami yang berada di kota Cirebon sekarang mengeluhkan kenaikan tarif pajak bumi Bangunan (PBB) lebih dari 100 persen. Hal…

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…

BERITA LAINNYA DI

Warga Cirebon Keluhkan Tarif PBB

Famili kami yang berada di kota Cirebon sekarang mengeluhkan kenaikan tarif pajak bumi Bangunan (PBB) lebih dari 100 persen. Hal…

Wabah Apa Lagi?

Belakangan ini banyak warga Jabodetabek terserang penyakit batuk, demam dan badan terasa pegal. Bahkan kondisi UGD di sejumlah RS sekarang…

Eskalator Mati di Stasiun Bekasi

Kami sering mendengar keluhan penumpang KRL yang kecapean naik tangga eskalator di stasiun Bekasi. Anehnya eskalator tidak berfungsi saat kondisi…